-
[Nantou] 2 Hari 1 Malam Nantou Trip – Formosan Aboriginal Culture Village
Bisa diberi kesempatan oleh Tourism Administration dalam rangka Taiwan International Ambassador bersama 25 teman lainnyadari beberapa negara yang berbeda untuk mengunjungi wahana hiburan di Nantou adalat pengalaman yang luar biasa. Bisa main ke mana aja sin di Nantou? Baca jurnal aku sampai habis ya! Hari 1 : FORMOSAN ABORIGINAL CULTURE VILLAGE Di Hari pertama kami mengunjungi Amusement Park yaitu Formosan Aboriginal Culture Village yang mana satu-satunya wahana hiburan di Taiwan yang mengusung tema kebudayaan Taiwan. Pertama kali datang, kami disambut dengan tarian dan nyanyian suku Aborigin Taiwan. Suku aborigin di Taiwan ini mengingatkan aku pada pelejara sejarah tentang suku aborigin di Australia. Desa budaya Formosan Aboriginal adalah wahana hiburan untuk…
-
[Miaoli] Onsen dalam kamar di Shine Mood Resort
Ulang tahun pak Suami, kami diberi kesempatan untuk bisa staycation di resort Bintang lima di Yuanli – Mioli. Sungguh pengalaman luar biasa, tepat di hari ulang tahun suami, kami sekeluarga bisa merasakan menginap di Shine Mood Resort. Shine Mood | Lobby Ketika baru turun dari mobil, ada bell boy yang menyambut kami untuk membantu membawakan koper dan barang-barang kami. Pelayanan yang ramah yang jarang kami temukan di hotel-hotel yang pernah kami singgahi di Taiwan. Kami diarahkan oleh bell boy ke meja resepsionis untuk check-in. Masuk dari pintu utama, di depan ada meja resepsionis. Sebelah kiri ada sofa untuk para tamu Smenunggu dań bersantai. Di sebelah kanan ada cafe untuk para…
-
[Taipei] Ding Shao Restoran – 2 in 1 All You Can it!
Suka makan daging panggang tapi pengen juga makan hotpot, ya di sini tepatnya “頂燒” baca : Ding Shao, 2 in 1 all you can it. LOKASI RESTO Restoran Ding Shao ini tarletak di daerah Taipei, tepatnya di Zhongshan district. Minquan East rd. Sec.2 No. 5. Kita bisa naik MRT jalur orange dan turun di MRT Zhongshan Elementary school, cellar pintu 4, jalan kaki tidak sampai 5 menit. Untuk yang naik mobi, di camping restoran ada tempat parkur mobil yang luas, jadi nagga perlu khawathr cari-cari parki mobil di daerah tersebut. MENU dan HARGA Untuk menu makan siang seharga NT$ 549/orang berlaku di jam 11:20 s/d 16:00, makan malam maupun weekend…
-
[New Taipei] Oh My Yaki – Japanese Yakiniku
Liburan imlek sebelum pergi ke Kaosiung, kami sekeluarga makan siang di restoran Japanese Barbecue dengan daging sapi yang enak dan empuk, “Oh My! 原燒“ (baca : Oh My! Yuanshao) atau biasa disebut yakiniku. Sebaiknya melakukan reservasi terlebih dahulu sebelum makan di sini, karena biasanya tempat ini selalu penuh dengan pengunjung. Untuk reservasi silahkan klik link : Oh My! 原燒 sanchong branch Kalau kata orang adalah “value for money” memang benar harga seporsi menu daging disini tidak murah, bahkan bisa dibilang lebih murah di restoran yakiniku all you can eat. Padahal kalau makan di restoran all you can it itu bisa pilih apa saja yang mau kita makan sampai kenyang. Tapi…
-
[Kaosiung] Daisy Villa Cafe, Restaurant dan Sisha Bar – Cotton Candy yang bikin gemes
Hari berkumpul bersama adik-adik, setelah sekian lama gak ngumpul, akhirnya bisa reuni keluarga lagi. Tapi sayang, kurang mami dan cicik yang gak datang ke Taiwan. Tampak dari luar suasananya berasa suasanya Bali, dengan musik jedag-jedug dari cafe sebelah di luar, jadi keinget suasana di Seminyak – Bali. Tapi lagi-lagi, ini di Kaosiung – Taiwan. Kapan ya, aku bisa bawa anak-anak pulang ke Indonesia dan jalan-jalan ke Bali. Semoga disegerakan, Amin….. Daisy Villa Menu Menu di Daisy Villa restoran sangat beragam, resto ini mengadaptasi design Eropa dengan menu makanan seperti pasta, pizza, dan lain-lain. Menu di Daisy Villa dibagi menjadi 2 bagian waktu. Jam 11:00 ~ 20:30 adalah menu makan siang…
-
Dinner di Container House
Waktu liburan imlek, setelah main-main di Jingyuan Leisure farm, aku ajak anak-anak pergi ke Love river lihat pemandangan sekaligus dinner ala-ala di Whitelover container house. Whitelover container house ini adalah sebuah cafe yang letaknya di pinggiran love river alias sungai cinta di Kaosiung. Pemandangannya adem dan cantik, cocok untuk nyantai kayak di pantai, lihat orang naik perahu, di sekitar juga bisa naik gondola ala-ala. Pilihan makanan juga lumayan, dari nasi goreng, roti-roti, snack, juga cocktail. Harga makanan dan minumannya pun standar. Rasa makananya ya lumayan, yang penting sambil menikmati pemandangan yang bikin hati adem. Untuk pilihan menu, silahkan cek di sini : Whitelover Container House : Alamat : No. 189,…
-
Leisure Farm yang cocok untuk semua umur
Tempat yang wajib dikunjungi kalau liburan sama anak adalah leisure farm!Tapi kalau leisure farm yang satu ini ga cuma buat anak aja main-main, tapi aku sekeluarga juga bisa refreshing, bisa santai sambil lihatin anak bermain. Main disini seharian juga ga akan bosen, karena tempat ini menyediakan 3 macam restaurants yang berbeda dengan pemandangan yang berbeda juga, mau makan siang dan makan malam tinggal pilih mau ke resto apa. Jingyuan Leisure Farm | Restaurant 1. Resto Thailand Yethai Mei (夜泰美) kita pilih makan siang di sini, ambil privat gazebo untuk 4 orang, makanannya juga enak, bumbunya lebih kental dan terasa dibanding restoran Thailand lain yang pernah kita kunjungi di Taipei. 2.…
-
【Donggang】 Taman Bermain Da Weiyu Hanghai dengan Perosotan Terpanjang 11 Meter
Liburan musim dingin pergi ke bagian Selatan Taiwan yang cuacanya nggak sedingin Taipei ternyata seru juga. Ajakin duo bocil ngebolang naik HSR dari Taipei ke Kaosiung, walaupun rempong tapi asyik. Untungnya anak-anak bisa diajak kerjasama. Hari ke-3 di Donggang, ajakin anak-anak main ke taman. Awalnya kami jalan-jalan pagi di sekitar perumahan. Kemudian Cece nanya “Kenapa di sekitar sini sama sekali nggak ada taman bermain ya?”. Aku langsung cari di peta google apakah ada taman bermain di sekitar rumah. Ternyata nemuin satu taman yang luar biasa keren design perosotannya, 大鮪魚航海樂園(baca : da weiyu hanghai leyuan). 大鮪魚航海樂園| Area Sekitar Ini adalah peta taman bermain Da Weiyu Hanghai. Taman bermain yang sangat luas,…
-
【Taipei】 Hiburan Imlek di Tahun Kelinci – Lego Challenge
Di Taiwan, imlek tahun ini (2023) libur 10 hari, lumayan lama ya. Nah mendekati imlek banyak sekali acara-acara termasuk lego challange yang diselenggarakan Setiap tahunnya menjelang imlek. Karena tahun ini adalah tahun kelinci, Lego mendesin area permainan dengan bentuk kelinci dan suasana yang khas imlek. Registrasi Acara lego ini dikhususkan untuk anak-anak usia 4 ~ 14 tahun. Dan semua permainan di sini Salah GRATIS tanpa dipungut baya. Permainan ini dibagi dalam 4 tantangan permainan, yaitu : Sebelum masuk ke area permainan, kami harus mengantri terlebih dahulu. Dan setiap tim yang masuk akan dibatasi sekitar 10-15 tim keluarga. Karena setiap tantangnnya menghabiskan waktu tidak lebih dari 5 menit, aku rasa mengantrinya…
-
【Sanchong】Yaya Park – 2023 Fairy Tale Forest Dream
Pergantian tahun di Taiwan sangat banyak acara-acara di taman rakyat, salah satunya 2023 Fairy tale forest di Taman Yaya alias Duck Park. Pameran ini berlangsung dari tanggal 24 Desember 2022 s/d 29 Januari 2023. Awalnya nggak ada rencana untuk pergi ke taman yaya, kami hanya mau berbenja di Taipei Main Station. Tapi kemudian, gara-gara lihat iklah taman Yaya ini yang di sulap bak negeri dongen, akhirnya kami memutuskan untuk pergi ke taman Yaya. Transportasi Taman Yaya Dari depan Taipei main station kami naik bus nomor 257 dan turun stasiun bus Zhongsin Bridge. Dari stasiun kami berjalan kaki sekitar 9 menit menuju taman yaya. Langsung ikutin aja GPS nya, dari stasiun…